Lambang Kabupaten Cianjur Jawa Barat



Lambang Kabupaten Cianjur Jawa Barat 237desain.blogspot.com
#logo

Logo Kabupaten Cianjur png

Kabupaten Cianjur adalah sebuah kabupaten di Provinsi Jawa Barat, Indonesia. Ibu kotanya terletak di kecamatan Cianjur. Kabupaten ini berbatasan dengan Kabupaten Bogor Kabupaten Karawang dan Kabupaten Purwakarta di Utara, Kabupaten Bandung, Kabupaten Bandung Barat, dan Kabupaten Garut di timur, Samudra Hindia di selatan, serta Kabupaten Sukabumi di barat.

Arti lambang kabupaten cianjur

Arti Lambang Kabupaten Cianjur:

  • Perisai, melambangkan ketangguhan fisik dan mental.
  • Warna dasar kuning emas, melambangkan kehidupan yang abadi.
  • Gunung berwarna hijau, melambangkan kesuburan.
  • Hamparan warna biru, menunjukkan air yang melambangkan kesetiaan dan ketaatan.
  • Dua tangkai padi bersilang berwarna, masing - masing berbutir 17 melambangkan ketentraman dan dinamika kehidupan masyarakat yang dijiwai semangat Proklamasi Kemerdekaan RI 17 Agustus 1945.
  • Simpul pita berwarna kuning emas, melambangkan sifat persatuan dan kesatuan.
  • Motto Sugih Mukti, melambangkan kesejahteraan


Lambang Kabupaten Cianjur Jawa Barat Hitam Putih


Website : Kabupaten Cianjur
Next Post Previous Post
No Comment
Add Comment
comment url