Logo Arsenal F.C

Logo Arsenal F.C

Tentang Arsenal (The Gunners)


Arsenal F.C

Arsenal Football Club (dikenal pula sebagai Arsenal atau The Gunners) adalah klub profesional Inggris yang berbasis di daerah London Utara, London. Klub ini kini bermain di Liga Utama Inggris. Salah satu klub paling sukses di sepak bola Inggris, telah memenangkan 13 Divisi Pertama dan 3 gelar Liga Premier dan 10 Piala FA. Arsenal memegang rekor periode terpanjang klasemen Liga Inggris dan ditempatkan pertama dalam liga agregat abad ke-20. Arsenal juga menyelesaikan musim tidak pernah terkalahkan (di musim 2003-04) dan satu-satunya di 38 pertandingan.

Logo-Arsenal

Sejarah

Era 1886-1980

Arsenal didirikan di daerah Woolwich, bagian tenggara kota London pada 1886 dengan nama Dial Square, lalu dengan cepat berganti nama menjadi Royal Arsenal. Tahun 1891 nama mereka diganti menjadi Woolwich Arsenal. Pada tahun 1913, klub ini pindah ke wilayah utara, tepatnya di daerah Highbury dan membangun Stadion Highbury, yang menjadi markas baru mereka. Saat pindah lokasi itulah, nama depan klub mereka, yaitu Woolwich dihapus sehingga hanya nama Arsenal yang tersisa. Selain itu karena lokasi stadion Arsenal dekat dengan markas Tottenham Hotspur, maka tak heran jika pertandingan Arsenal vs Tottenham Hotspur disebut "North London derby" dan merupakan salah satu derby terpanas di London...

Wikipedia

website : Arsenal FC

Next Post Previous Post
No Comment
Add Comment
comment url